Memeriahkan HUT ke-79 Republik Indonesia merupakan momen yang paling dinanti. Pakaian bernuansa merah-putih, bendera plastik, dan perlombaan menjadi hal yang selalu menarik. SMP Islam tugasku memeriahkan agenda ini dengan lomba bulu tangkis, lomba catur, lomba paduan suara, dan lomba desain poster. Aura kompetitif antar kelas pun terasa dan membuat suasana menjadi semakin meriah.
Lomba bulu tangkis dan catur merupakan lomba individu yang membawa nama kelas. Teman-teman yang tidak mewakili lomba ini mendukung dengan penuh keceriaan dan semangat bahkan membuat yel-yel. Sementara itu mereka menyempatkan mempersiapkan diri dengan berlatih untuk lomba paduan suara dan desain poster yang diikuti oleh seluruh siswa per kelas.
Inilah daftar para juara lomba kemerdekaan SMPI Tugasku tahun ini:
Pemenang Lomba Paduan Suara
kereen Siswa SMP Islam Tugasku , mengisi kemerdekaan dgn mencetak perstasi terbaik sesuai keahlian masing-masing