TUGASKU, Pada hari Kamis, 18 Juli 2019, Tugasku mendapat kunjungan dari Dinas Pendidikan DKI Jakarta. Mereka antara lain adalah Bapak H Turman, M.Pd, selaku Kasi Penilaian dan Kurikulum SD dan PKLK, Disdik Jakarta, Bapak H Mat Hair, M.Pd selaku Wakil Kasudin Pendidikan Jakarta Timur, Bapak Sabardi, MM Koordinator Pengawas Pendidikan Pulogadung, Jaktim, Ibu Dr. Sri Handayani, Pak Ponijan MM, dan Pak Asmaul Husna, MPd.
Kehadiran Bapak dan Ibu tersebut dalam rangka workshop dan sosialisasi Muatan Lokal dalam Kurikulum 2013 yang berlaku di wilayah DKI Jakarta.